Indikator : Peserta didik dapat menerapkan persamaan dalam fluida dinamis
Sayap pesawat terbang dirancang agar memiliki gaya ke atas dengan maksimal seperti gambar dibawah.
Jika kecepatan aliran udara ( v ) dan tekanan udara ( P ), maka rancangan sayap yang harus dibuat adalah....
A. v a > v b sehingga Pa > Pb
B. v a > v b sehingga Pa < Pb
C. v a < v b sehingga Pa > Pb
D. v a < v b sehingga Pa < Pb
E. v a < v b sehingga Pa = Pb
Jawaban: B
Pembahasan:
Pada pesawat terbang, saat hendak mengudara tekanan udara di bagian bawah sayap pesawat harus lebih besar daripada di bagian atas (Pa > Pb) agar timbul gaya angkat pesawat. Berdasarkan asas Bernoulli, tekanan berbanding terbalik dengan kecepatan fluida sehingga jika Pa < Pb maka v a > v b dan sebaliknya.
https://www.ruangguru.com/blog/soal-un-fisika
No comments:
Post a Comment